Ia berkata, kegiatan donor darah dan pengobatan gratis sangat bermanfaat bagi masyarakat. Setetes darah dapat menyelamatkan jiwa manusia, kata dia. “Ketika kita mendonorkan darah artinya kita sudah menyelamatkan orang lain,”ujar Bupati Yosef. « 12