Kelola Kawasan Konservasi, Menhut Boyong Keluarga dan Staf ke Labuan Bajo

Kelola Kawasan Konservasi, Menhut Boyong Keluarga dan Staf ke Labuan Bajo

Salah satu momen aktivitas Raja Juli dan keluarga di Taman Nasional Komodo dibagikan di akun instagramnya, @rajaantoni. Yaitu momen mengandeng tangan anak ketiganya, Bijak Maria Antoni (13), treking di Gili Lawa.--

Sumber: